MENINGKATKAN PERFORMA KOMPUTER

Ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk meningkatkan performa computer kita, apalagi computer lawas dengan spek pas-pasan.

  1. Merubah Virtual Memory
Klik kanan My Computer > properties > advance > setting > performance > performance option > advance > change > virtual memory.
Masukkan nilai  yang diinginkan, tetapi harus dibawah nilai maksimal, atau tidak boleh lebih dari 3x RAM. Karena bila lebih dari 3x RAM akan membuat RAM cepat panas dan dapat terbakar.
Kemudian restart komputer.


  1. Menghentikan indexing untuk mempercepat proses kerja komputer
Control panel > add/remove program > add/remove windows component > kemudian hilangkan centang pada INDEXING. Restart komputer anda.

  1. Meningkatkan performa grafik
Klik kanan My Computer > properties > advance > setting > performance > pilih Adjust for best, atau pilih custome, kemudian non aktifkan semua kecuali "show shadow under pointer", dan "show window content while draging". perhatikan perubahannya, kemudian restart komputer.

  1. Mempercepat proses
Klik kanan My Computer > properties > hardware > device manager > IDEATA/ATAPI controller > klik kanan pada 'primary IDE channell' > properties > Advence > setting > tranfermode > pilih DMA if availabel. Lakukan langkah yang sama pada 'secondary IDE channell'. Restart komputer.

  1. Menghentikan service messanger yang dapat mengurangi performa (lamban)
Control panel > performance and maintenance > administatif tools > service > messenger > properties > stop > manual/disable > OK.

  1. Mempercepat tampilan menu start
Kilik kanan desktop > properties > appearance > effect > hilangkan centang pada 'show shadow under menu' > restart komputer.

  1. Menambah performa system
Run > Regedit > HKEY...locall machine > system > current control set > control > session manager > memory management > double klik pada 'dissable paging executife', ubah value nya menjadi 1 > restart komputer.

  1. Hapus File dengan Extensi *.PF pada PREFECT
Temukan folder prefect ini di C:\WINDOWS\Prefetch

Demikian, semoga bermanfaat bagi anda dan jangan lupa tinggal komentar dibawah.

0 comments: